Contoh Iklan Jus Dalam Bahasa Inggris
Contoh Iklan Bahasa Inggris – Cinema XXI
Selanjutnya contoh dari penyedia layanan bioskop Indonesia yaitu XXI.
Pada iklan yang mereka posting dalam akun media sosial mereka ini, memiliki fungis untuk menawarkan promo yang sedang berlangsung pada XXI Cafe, sektor bisnis F&B dari XXI yang hadir di bioskop.
Dari iklan ini banyak informasi yang penting guna menarik pelanggan untuk melakukan suatu tindakan yakni pembelian.
Dengan menggunakan harga awal yang dicoret dan meng-highlight harga baru yang jauh lebih murah dapat menarik minat calon konsumen.
Kesesuaian dengan Standar Internasional
Banyak standar industri, perjanjian perdagangan, dan dokumen internasional diterbitkan dalam bahasa Inggris. Oleh karena itu, menggunakan bahasa ini mempermudah perusahaan untuk memahami dan berpartisipasi dalam pasar global.
Dalam lingkungan bisnis yang sangat kompetitif, kemampuan untuk berkomunikasi dalam bahasa Inggris memberikan keunggulan kompetitif. Perusahaan yang mampu beradaptasi dengan pasar global memiliki peluang lebih besar untuk berhasil.
Brand Image yang Global
Menggunakan nama brand, produk dan juga iklan promosi dalam bahasa Inggris dapat memberikan citra global pada merek atau produk. Hal ini membantu menciptakan kesan bahwa perusahaan memiliki pandangan yang luas dan dapat berkomunikasi dengan pelanggan dari berbagai latar belakang.
Contoh Iklan Hotel yang Menarik
Untuk lebih lengkapnya mengenai contoh iklan hotel dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris, Anda bisa menyimak selengkapnya contoh-contoh iklan di bawah berikut ini.
Super Deals 12.12 with Java Heritage Hotel yuk?
Tak ketinggalan untuk merayakan 12:12, Java Heritage Hotel juga turut memberikan harga serba 12 bagi tamu yang ingin menginap pada periode 12 – 22 Desember 2020
Caranya mudah banget :1 🏨 : Walk in reservation (langsung reservasi ke Java Heritage Hotel)2 📞 : 0281-6343213 🌍 : www.javaheritagehotel.com
Yuk jangan sampai lewatkan kesempatan menikmati fasilitas dan kayanan prima Java Heritage Hotel di moment 12:12 ini yah karena ini limited slot!
Having a case of lockdown fatigue? This calls for a change of scenery.
This Cyber Week, #FindMoreValue on back-to-nature stays for less crowded spaces and more room to connect. Like @podohotel_official in Jeju Island, designed by renowned Korean architect Itami Jun. Tucked in a scenic corner and surrounded by the serene hills of Hallsan Mountain, this private retreat offers amenities that can take you out of a rut and keep you leaping high. From hot springs that melt your anxieties away to forest walks that make you instantly feel more Zen.
Find peaceful places near you and score a #CyberWeek deal (with free cancellation) today.
Public area juga kami perhatikan kebersihannya. Rutin secara berkala kami bersihkan. Tidak perlu ragu untuk datang berkunjung dan menginap bersama kami di d’primahotel🙏🙏
Connect with us :WA : +62 813-1947-0886IG : dprimahotelFB : dprimahotelindonesiaTwitter : dprimahotelwww.dprimahotel.com
In room breakfast while enjoying the beautiful mountain view. Staycation goals and of course, instagenic photo!Book now, www.thegrandhill.comBeautiful photo taken by our sweet guest Ms @tresiasantika . Thank you for tagging us.
Serving you not only a magnificent view from the city’s highest hotel, Daily Treats also offers you selection of quick bites and afternoon tea – now opens every day from 10.30 AM to 7.30 PM.
Meet our Butler, Trisha Damara attends all of your needs, giving undivided attention and making sure you feel like home, don’t worry – our Butlers are just one call away!
The concept of our newly renovated rooms focuses on delivering a great night’s sleep and enables you to recharge. When staying at Crowne Plaza Jakarta, we ensure you a productive day ahead.
Sekian beberapa contoh iklan hotel dalam bahasa inggris yang menarik. Mudah-mudahan contoh-contoh iklan tersebut bisa menjadi referensi Anda jika ingin membuat ikan hotel yang memikat pelanggan.
Originally posted 2023-09-16 16:10:18.
Ingin tahu contoh iklan bahasa Inggris yang baik dan menarik pelanggan? Simak artikel ini untuk mengetahui contoh iklan menarik dan kreatif dalam bahasa Inggris!
Iklan merupakan alat pemasaran yang digunakan oleh berbagai merek untuk memperkenalkan produk mereka kepada calon pembeli.
Pada awalnya, iklan memiliki keterbatasan seperti hanya ada dalam bentuk pamflet, kolom di surat kabar, spanduk dan banner.
Namun, saat ini di mana teknologi semakin berkembang, iklan juga mengikut perubahan zaman dengan berkembang pesat menjadi bentuk-bentuk lain seperti media sosial, iklan berbayar dan lainnya.
Tak hanya bentuk saja, iklan juga semakin memanfaatkan berbagai bahasa untuk dapat menjangkau konsumen yang lebih luas. Salah satunya adalah penggunaan bahasa asing pada iklan, seperti penggunaan bahasa Inggris.
Bahkan saat ini, iklan yang menggunakan bahasa Inggris lebih menjadi pilihan bagi para brand terkenal.
Nah, pada artikel ini kami akan memberikan ulasan dan pembahasan secara mendalam mengapa iklan dalam berbahasa Inggris dapat menjadi opsi dan juga contoh iklan berbahasa Inggris yang menarik dan juga kreatif untuk menarik pelanggan.
Penasaran kaya apa contoh iklannya? Yuk, simak artikel ini sampai habis karena banyak banget informasi yang bermanfaat untuk kamu!
Baca juga: Kamu Harus Tau! Ini 5 Jenis dan Contoh Iklan Digital Untuk Bisnis Online
Sebelum jauh melangkah, mari kita mengetahui terlebih dahulu pengertian dan penjelasan dari iklan. Apa itu iklan? banyak orang hanya mengetahui iklan hanya sebagai media promosi bagi merek atau produk tertentu.
Namun, sebenarnya iklan lebih kompleks daripada itu.
Iklan merupakan strategi penting dalam dunia bisnis yang bertujuan untuk mempromosikan produk, layanan atau merek kepada calon konsumen.
Ini merupakan salah satu media yang kuat untuk membangun brand awareness, menghasilkan minat pelanggan, dan akhirnya, meningkatkan penjualan.
Contoh Iklan Hotel dalam bahasa Inggris dan Artinya (1)
Galaxy Hotel offers an accommodation with classy concept that is convenient for your family.
Enjoy beautiful evenings with your family or lover along with us at Hotel Galaxy!
We also provide various kinds of facilities that will spoil you.
– Refresh your mind by swimming in our large indoor pool is. – Spoil your tongue in our first-class restaurant with accomplish chefs. – Shape your body in our complete Gym for free. – Have spacious and comfortable conference hall, and – Enjoy music performances from famous artists.
Book rooms in our hotel immediately!!
Room Type Cost for one night Standard Rp. 197.750 Superior Rp. 249.100 Cottage Rp. 285.450 Executive Rp. 495.375 Extra Bed Rp. 350.000
Galaxy Hotel always provides the best because customers’ satisfaction is our satisfaction as well.
For room reservation: Contact : 078908765432 Or visit : www.GalaxyHotel.com Galax Hotel: St. Imam Bonjol, no. 12, Bandar Lampung, Lampung.
Hotel Galaxy menawarkan penginapan dengan konsep berkelas yang nyaman bagi keluarga Anda.
Nikmatilah malam-malam Indah bersama keluarga atau kekasih bersama kami di Hotel Galaxy!
Kami menyediakan berbagai macam fasilitas yang akan memanjakan Anda. Rasakanlah:
– Segarkan fikiran Anda dengan berenang di Kolam renang indoor kami yang luas. – Manjakan Lidah Anda di restauran kelas satu kami dengan koki-koki yang handal. – Bentuk tubuh Anda di Gym terlangkap kami secara gratis. – Dapatkan gedung pertemuan yang luas dan nyaman. – Dan nikmati pertunjukan music dari artis-artis terkenal.
Segera pesan kamar di Hotel kami!
Tipe Kamar Biaya permalam Standard Rp 197.750 Superior Rp 249.100 Cottage Rp 285.450 Executive Rp 495.375 Extra Bed Rp 350.000
Galaxy Hotel selalu memberikan yang terbaik karena kepuasan pelangagan Adalah kepuasan kami juga.
Untuk pemesanan kamar: Hubungi : 078908765432 atau kunjugi : www.GalaxyHotel.com Hotel Galaxy: Jalan Imam Bonjol, no.12, Bandar Lampung, Lampung.
Akses ke Pasar Global
Bahasa Inggris adalah bahasa internasional yang paling banyak digunakan di dunia bisnis dan perdagangan. Beriklan dengan menggunakan bahasa ini memungkinkan perusahaan untuk mencapai audiens yang lebih luas di berbagai negara karena mudah dipahami.
Kalimat Info Penawaran Terbatas
Salah satu hal yang mendorong pembeli untuk melakukan transaksi adalah ketakutan mereka kalau produk yang diincar akan habis. Nah, berikut beberapa rekomendasi iklan yang bisa digunakan:
Pentingnya Bahasa Inggris Dalam Promosi
Pentingnya bahasa Inggris dalam proses promosi suatu produk dari berbagai aspek. Terutama ketika produk atau layanan mentargetkan pasar internasional maka pengunaan bahasa inggirs untuk nama produk dan promosi adalah hal yang wajib. Untuk lebih jelaskanya berikut adalah beberapa alasan mengapa bahasa Inggris menjadi kunci penting dalam pemasaran.
Contoh Iklan Bahasa Inggris
Kami sudah mengumpulkan beberapa contoh iklan berbahasa Inggris yang kami temukan dari beberapa sumber. Sumber dari beberapa merek dan brand terkenal di Indonesia.
Mari kita simak contoh iklan dari brand-brand ini sebagai referensi untuk membuat iklan yang menarik dalam bahasa Inggris. Berikut beberapa contohnya:
Kalimat Dorongan untuk Cepat Membeli
Saya sebagai customer, tak jarang menunda-nunda untuk membeli produk karena berbagai alasan. Maka dari itu perlu sebagai produsen perlu membuat kalimat iklan dengan adanya urgensi sebagai doroangan customer untuk membeli . Untuk kalimat iklan menggunakaan dorongan dalam bahasa Inggris yang dapat ditiru agar konsumen segera melakukan pembelian dapat melihat contoh seperti ini.